larangan-larangan dalam berpuasa
Larangan Dalam Berpuasa 1. Larangan Berkata Dusta dan Akhlaq-Akhlaq Yang Buruk Sa a t Berpuasa H al ini berdasarkan apa yang Rasulu l lah ﷺ katakan dalam hadistnya yang mulia yang diriwayatkan oleh sahabat Abu Huarairah bahwasannya Rasulullah ﷺ bersabda ; من لم يدع قول الزور و العمل به فليس لله حاجة في أن يدعها طعامه و شرابه Barang siapa yang tidak menin g galan perkataan dusta, malah mengerjakan perbuatan tersebut , maka Allah tidak butuh dari rasa lapar d a n haus yan g dia tinggalkan. [1] Dan dalam hadist yang lain, masih di r iwayatkan oleh sahabat yang mulia Abu Hurairah, bahwa Rasulullah ﷺ bersabda ; ليس الصائم من الأكل والشرب إنما الصيام من اللغو والرفث فإن شبك أحدأو جهل عليك فلتقل إني صائمو إني صائم Puasa itu tidak hanya menahan diri dari makan dan minum semata, akan tetapi puasa itu juga menahan diri dari perkataan-perkataan yang tidak bermanfaat dan kata-kata kotor. Oleh kare...
Komentar
Posting Komentar